UJI AKTIVITAS ANTIFUNGAL EKSTRAK DAUN JOHAR (Cassia siamea Lamk) TERHADAP PERTUMBUHAN FUNGI Phytophthora palmivora
Abstract
Phytophthora palmivora adalah fungi penyebab busuk buah pada tanaman kakao. Kerusakan yang diakibatkan oleh fungi ini adalah menurunya hasil panen hingga 90%. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya pengaruh pemberian ekstrak daun tanaman johar (Cassia Siamea Lamk) terhadap pertumbuhan fungi Phytophthora palmivora. Jenis penelitian ini adalah eksperimental laboratoris dengan metode RAL dengan 3 kali ulangan dan 7 perlakuan. Hasil analisis data menunjukan adanya pengaruh antara konsentrasi ekstrak daun tanaman johar (Cassia Siamea Lamk) terhadap pertumbuhan fungi Phytopthora palmivora dengan berbeda signifikan pada tiap-tiap konsentrasinya. Konsentrasi ekstrak daun tanaman johar (Cassia Siamea Lamk) yang paling efektif adalah 50% dengan rata-rata diameter zona hambat sebesar 1.34 cm.
References
Ardiansyah. 2005. Antimikroba dari Tumbuhan. (Bagian kedua) Available from; http://www.beritaiptek.com (diakses pada tanggal 12 Februari 2021).
Dewi, Ni Luh P S S, S, Dewa N, S, I Ketut. (2019). Uji Efektivitas Ekstrak Daun Cengkeh (Syzygium Aromaticum L.) Terhadap Phytophthora Palmivora Penyebab Penyakit Busuk Buah Kakao (Theobroma Cacao L.). Jurnal Agroekoteknologi Tropika, 8(4), 458-467.
Ningrum, D. W, Kusrini, D. & Fachriyah E. (2017). Uji Aktivitas Antioksidan Senyawa Flavonoid dari Ekstrak Etanol Daun Johar (Cassia siamea Lamk). Jurnal Kimia Sains dan Aplikasi, 20(3), 123-129.
Nurfianti, & Umrah. (2019). Pengamatan Gejala Infeksi Phytophthora palmivora Penyebab Penyakit Busuk Buah pada Kakao. Biocelebes, 13(3), 253-261.
Pine, Andi, T. D. A. Arief, D. Ika Riski (2018). Potensi Krim Ekstrak Daun Johar (Cassia siamea Lamk) Menghambat Pertumbuhan Candida albicans. Jour.Pharm.Sci, 1(1), 42-48.
Purwanto, Ridwan Y.(2018). Uji Aktivitas Antijamur Ekstrak Daun Johar (Cassia siamea Lamk.) terhadap Pertumbuhan Jamur Patogen Saprolegnia sp. http://digilib.uin-suka.ac.id/34090/1/11640010%20BAB%20I_BAB%20V_DAFTAR%20PUSTAKA.pdf [27 juli 2020].
Putri AMS (2015). Efek Antifungi Ekstrak Daun Kenikir (Cosmos caudatus Kunth.) Terhadap Pertumbuhan Candida Albicans Secara In Vitro. Skripsi. Surakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret Surakarta.
Rubiyo, & Siswanto. (2012). Peningkatan Produksi Dan Pengembangan Kakao (Theobroma cacao L.) di Indonesia. Buletin RISTRI, 3(1), 33-48.
Setiabudy, & Bahary. (2008). Farmakologi dan Terapi. Jakarta: Balai Penerbit FKUI.
Smith, Y.R.A (2009). Determination of Chemical Composition of Senna siamea (Cassia leaves). Pakistan Journal of Nutrition, 119-121.
Sriningsih. 2008. Analisa Senyawa Golongan Flavonoid Herba Tempuyung (SonchusarvensisL):www.indomedia.com/intisari/1999/juni/tempuyung.htm. (diakses tanggal 11 Juli 2020)