PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DEVISION (STAD) DAN PEMBELAJARAN PROBLEM SOLVING TERHADAP PENINGKATAN KEMAMPUAN SISWA DALAM MEMAHAMI SISTEM PEMERINTAHAN INDONESIA DALAM PELAJARAN PKN KELAS X SEMESTER GANJIL SMK TELEKOMUNIKASI GENTEN

  • Kiftiatul Amalia SDN 2 KALIGONDO
  • Roudhotul Jannah UNIVERSITAS PGRI BANYUWANGI
Keywords: Student Teams Achievement Devision (STAD);, problem solving, kemampuan siswa dalam memahami materi, PKn.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan kemampuan siswa dalam memahami sistem pemerintahan Indonesia pada mata pelajaran PKn melalui model pembelajaran student teams achievement devision (STAD) dan pembelajaran problem solving kelas X Transmisi SMK Telekomunikasi Genteng.

Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas X Transmisi Semester ganjil Tahun akademik 2017/2018 dengan jumlah 30 siswa. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan observasi, interview, tes ketuntasan belajar, dan dokumentasi.Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan model pembelajaran) pada mata pelajaran PKn dari hasil perhitungan statistic dapat disimpulkan bahwa Freg = 30,448 ≥ Ftabel 5% = 3,34 . Dengan demikian dapat dikatakan bahwa “Ada Pengaruh Model Pembelajaran Student Teams Achievement Devision (STAD) terhadap Peningkatan Kemampuan Siswa dalam Memahami Sistem Pemerintah Indonesia dalam Pelajaran PKn Kelas X Semester Ganjil SMK Telekomunikasi Genteng 2017/2018â€

References

Ali, Muhammad. 1996. Penelitian Kependidikan Prosedur Dan Strategi. Bandung: Angkasa.
Anggoro, M. Toha. 2007. Metode Penelitian. Jakarta: Universitas Terbuka.
Arikunto,Suharsimi. (2002). Prosedur Penelitian - Suatu Pendekatan Praktek.Jakarta : Rineka Cipta.
Arikunto, Suharsimi. 2003. Prosedur Penelitian, Suatu Praktek. Jakarta:Bina Aksara.
Arikunto, Suharsimi. 2006. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: PT Rineka Cipta.

Baharuddin, Esa Nur Wahyuni. 2015. Teori Belajar dan Pembelajaran. Yogyakarta: Arruz Media.
Haerhyanto, dkk. 2013. Statistika Pendidikan. Tangerang Selatan: Universitas Terbuka.
Kunandar.2008. Langkah Mudah Penelitian Tindakan Kelas Sebagai Pengembangan Profesi Guru. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.
Kurniasih, Imas dan Berlin Sani.2015. Ragam Pengembangan Model Pembelajaran. Jakarta: Kata Pena.
Marzuki, 2006.Metodologi Riset Panduan Penelitian, Edisi Kedua. Yogyakarta: Ekosiana.
Moleong, Lexy J. 2000. Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.
Poerwadarminta.2007. Kamus Umum Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka.
Sardiman, A. M. 2009. Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta: Rajawali Press.
Sudaryono.2012.Dasar-Dasar Evaluasi Pembelajaran.Yogyakarta: Graha Ilmu
Sugiyono. 2008. Metode Penelitian Kunatitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Sugiyono. 2010. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Sugiyono. 2012. Metode Penelitian Kunatitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Sugiono. 2016. Metode Penelitian Kualitatif, Kuantitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Sumiati, Asra. (2008). Metode Pembelajaran. Bandung: Wacana Prima.
Suprijono, Agus. 2012. Cooperative Learning Teori & Aplikasi PAIKEM. Yogyakarta: Pustaka Pelajar
Suprijono, Agus. 2009. Cooperative Learning. Surabaya: Pustaka Pelajar.
Syafi’i, Inu Kencana. 2014. Ilmu Pemerintahan. Jakarta: Bumi Aksara.
Trianto. 2009.Mendesain Model Pembelajaran Inovatif-Progresif. Jakarta Kencana Prenada Group.
Trianto. 2014. Model Pembelajaran Terpadu: Konsep, Strategi, dan Implementasinya dalam Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP). Jakarta. Bumi Aksara.
Widoyoko, Eko Putro. 2013. Teknik Penyusunan Instrumen Penelitian. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Published
2018-10-09
How to Cite
Kiftiatul Amalia, & Roudhotul Jannah. (2018). PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN STUDENT TEAMS ACHIEVEMENT DEVISION (STAD) DAN PEMBELAJARAN PROBLEM SOLVING TERHADAP PENINGKATAN KEMAMPUAN SISWA DALAM MEMAHAMI SISTEM PEMERINTAHAN INDONESIA DALAM PELAJARAN PKN KELAS X SEMESTER GANJIL SMK TELEKOMUNIKASI GENTEN. JPPKn (Jurnal Ilmiah Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan), 3(1), 12-18. Retrieved from https://ejournal.unibabwi.ac.id/index.php/jppkn/article/view/664
Section
Articles

Most read articles by the same author(s)