PENGARUH CIRCUIT TRAINING DAN INTERVAL TRAINING DALAM TES KEBUGARAN JASMANI PADA EKTRAKURIKULER FUTSAL SISWA SMP
Abstract
Tujuan mata pelajaran penjaskes untuk meningkatkan kebugaran jasmani disemua jenis dan jenjang pendidikan. Untuk mengetahui kemampuan kebugaran jasmani seseorang dapat dilakukan melalui tes lapangan (field test) yang menuntut unjuk kerja (performance) maksimal peserta tes. Hasil tes akan menunjukkan prediksi yang akurat jika peserta tes benar-benar menampilkan kemampuan semaksimal mungkin sesuai dengan instrument yang ada. Tujuan penelitian ini adalah Untuk mengetahui manakah yang lebih berpengaruh terhadap tes kebugaran jasmani pada hasil posttest dari Circuit Training atau Interval Training, Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan teknik tes dan pengukuran. Yaitu dengan menggunakan analisis kualitatif dan analisis kuantitatif. Analisis kualitatif dipergunakan untuk penjelasan, menggambarkan dan menafsirkan hasil penelitian dengan menggunakan susunan kata dan kalimat.Sementara analisis kuantitatif menggunakan uji t,rata-rata dan standar eror mean. Berdasarkan hasil analisisi uji t independent sampel t test dari Posttest Circuit Training dan Interval Training telah diperoleh Std. Error Mean kelompok 1 (Circuit Training) nilai 0.367 lebih besar dari Std. Error Mean kelompok 2 (Interval Training) nilai 0.327. Dengan demikian kita dapat menyimpulkan bahwa hipotesisnya berbunyi “Circuit Training lebih berpengaruh dibandingkan interval Training terhadap tes kebugaran jasmani dari hasil posttest Pada Ekstrakurikuler Futsal Siswa Smp Negeri 53 Surabaya”.
References
Ali,Maksum, 2012. Metodologi Penelitian. Surabaya: UNESA University Press.
Arifin,Zainal, Fuzita,Mira, 2017, Analisis Tingkat Kesegaran Jasmani Mahasiswa Program Studi Penjaskesrek Ikip Pgri Pontianak, Jurnal Pendidikan Olahraga, Vol. 6, No. 1, Juni 2017,Diakses 17/3/2020
Arifin, Zainul, 2018, Pengaruh Latihan Senam Kebugaran Jasmani (Skj) Terhadap Tingkat Kebugaran Siswa Kelas V Di Min Donomulyo Kabupaten Malang, http://e-journal.staima-alhikam.ac.id/index.php/al-mudarris/ Vol. 1 No. 1 / April 2018, p I S S N : 2 6 2 0 - 5 8 3 1 | e I S S N : 2 6 2 0 - 4 3 5 5, Diakses 22/3/2020
Arikunto, S. (2010). Dasar-Dasar Evaluasi Pendidikan (Edisi Revisi). Jakarta: Bumi Aksara.
Damayanti, Ndaru Andri, Pusparini,Miranti, Djannatun, Titiek, Ferlianti, Rika, 2017, Metode Pre-Test Dan Post-Test Sebagai Salah Satu Alat Ukur Keberhasilan Kegiatan Penyuluhan Kesehatan Tentang Tuberkulosis Di Kelurahan Utan Panjang, Jakarta Pusat http://proceeding.unisba.ac.id/index.php/kesehatan/article/view/1131/pdf,Diakses 25/3/2020
Hardiansyah, Sefri, 2017, Pengaruh Metode Interval Training Terhadap Peningkatan Kesegaran Jasmani Mahasiswa Jurusan Pendidikan Olahraga Vol.4 No.1, Https://Ejournal.Undiksha.Ac.Id/Index.Php/Penjakora/Article/View/13369/8401,Diakses25/3/2020
Irawati, Dedeh, 2016, Circuit Training, Latihan Yang Fun Dan Menantang
Circuit Training, Latihan Yang Fun Dan Menantang
https://www.planetsports.asia/blog/post/circuit-training-latihan-yang-fun-dan-menantang, Diakses 23/3/2020
Khaerudin,2015, Kualitas Instrumen Tes Hasil Belajar, Jurnal Madaniyah, Volume 2 Edisi IX Agustus 2015,Diakses 18/3/2020
Langga, Zena Anfidi, Supriyadi, 2016, Pengaruh Model Latihan Menggunakan Metode
Praktik Distribusi Terhadap Keterampilan Dribble Anggota Ekstrakurikuler Bolabasket
Smpn 18 Malang , Vol.1 No.1 Http://Journal.Um.Ac.Id/Index.Php/Jko/Article/Download/7711/3529,Diakses 24/3/2020
Lestari, Ria Yuni, 2016, Peran Kegiatan Ekstrakurikuler Dalam Mengembangkan Watak Kewarganegaraanpeserta Didik, Untirta Civic Education Journal ( UCEJ ), Vol. 1, No. 2, Desember 2016, Hal. 136-152, Diakses 20/3/2020
M, Syathir, 2019, Latihan Sirkuit ( Circuit Training ) 1, https://www.bacaki.id/2019/latihan-sirkuit-circuit-traing.html, Diakses 24/3/2020
Mahanta,A.Aulia Firda, Nurhayati,Faridha,2018, Hubungan Antara Status Gizi Dengan Tingkat Kebugaran Jasmani Siswa Kelas Atas Di Sdit Utsman Bin Affan Surabaya, http://ejournal.unesa.ac.id/index.php/jurnal-pndidikan-jasmani/issue/archive/Di akses 21/3/2020
Mubarok,Husni Mubarok, Rahayu,Setya, Hidayah,Taufiq Hidayah, 2015, Analisis Profil Tingkat Kesegaran Jasmani Pemain Futsal Anker Fc Tahun 2014,
http://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/jssf,Diakses 17/3/2020.
Nurhasan. 2011,Tips Praktis Menjaga Kebugaran Jasmani. Gresik: Abil Pustaka
Palar,Chrisly M, Wongkar,Djon, Ticoalu, Shane H.R, 2015,Manfaat Latihan Olahraga Aerobik Terhadap Kebugaran Fisik Manusia, Jurnal e-Biomedik (eBm), Volume 3, Nomor 1, Januari-April 2015,Diakses 18/3/2020
Permana, Rahmat, 2016, Penguasaan Rangkaian Tes Kebugaran Jasmani Indonesia
(Tkji) Melalui Diskusi Dan Simulasi, Jurnal Refleksi Edukatika
Vol. 6 No. 2 Juni 2016, Diakses 19/3/2020
Rezot,Kang, 2016, Pengertian Latihan Sirkuit Pada Kebugaran Jasmani,https://materiku86.blogspot.com/2016/10/Latihan-sirkuit html, Dikases 23/3/2020
Rohmah, Ajmila Nuriyah, 2017, Strategi Pengembangan Skill Pegawai Dalam Meningkatkankualitas Pelayanan Di Kspps Bmt Al-Hikmah Ungaran Cabang Mijen
Http://Eprints.Walisongo.Ac.Id/7246/3/Bab%20ii.Pdf ,Diakses 22/3/2020
Saputra, Suwandi, Sugiyanto, Defliyanto, 2019, Studi Kebugaran Jasmani Menggunakan Metode Harvard Step Tes Pada Mahasiswa Penjas Semester Vi Universitas Bengkulu Tahun Akademik 2018-2019, Jurnal Ilmiah Pendidikan Jasmani, 3 (2) 2019,Diakses 19/3/2020
Sugiarto,Bambang Gatot,2015, Pengaruh Distribusi Alokasi Waktu Pembelajaran
Pendidikan Jasmani Terhadap Perilaku Hidup Aktif Dan Kebugaran Jasmani Siswa Sekolah Dasar, http://jurnal.unismabekasi.ac.id/index.php/motion/article/download/528/418/Di akses 21/3/2020
Suharjana. (2013). Kebugaran Jasmani. Yogyakarta: Jogja Global Media.
Sukadiyanto. (2011). Pengantar Teori Dan Metodologi Melatih Fisik.
Bandung; CV Lubuk Agung.
Sulasmono, Rony, 2016, Analisis Deskriptif Kondisi Fisik
Pemain Sepakbolassb Tunas Jaya Sidoarjo, http://jurnalmahasiswa.unesa.ac.id/index.php/jurnal-kesehatan-olahraga/article/download/17780/16194,Diakses 22/3/2020
Sungkowo, Rahayu, Kaswarganti, Budianto,Kumbu Slamet, 2015, Pengaruh Latihan Interval dan Kapasitas Vital Paru terhadap Kecepatan Renang 50 Meter Gaya Crawl, http://journal.unnes.ac.id/nju/index.php/miki, Volume 5. Nomor 1. Edisi Juli 2015. ISSN: 2088-6802, Diakses 2/3/2020
Supriyanto,Eka, 2016, Pengaruh Pendekatan Teknis Dan Taktis Terhadap Keterampilan Teknik Dasar Permainan Sepakbola Pada Siswa Smpn 1 Kotabumi, Http://Digilib.Unila.Ac.Id/25431/3/Tesis%20tanpa%20bab%20pembahasan.Pdf, Diakses 22/3/2020
Tohari, Mukhamad Amin, 2017,Vol.2 No.1, Analisis Teknik Ketrampilan Dasar Permainan Sepakbola Pada Akademi Kresnabina Pesepakbola Surabaya Pada Pemain Usia 14-16 Tahun. Https://Jurnalmahasiswa.Unesa.Ac.Id/Index.Php/Jurnal-Prestasi-Olahraga/Article/View/21772, Diakses 20/3/2020
Toruan, Albertus Joshua Marsada Lumban, Setijono, Hari, 2017
Evaluasi Anthropometri Dan Kondisi Fisik Atlet Futsal Bintang Timur Surabaya,
Https://Jurnalmahasiswa.Unesa.Ac.Id/Index.Php/Jurnal-Prestasi-Olahraga/Article/View/21680,Vol.2 No.2.2017, Diakses 23/3/2020
Widiyanto, Anwar, M.Hamid, Jatmika, Herka Maya, 2015, Uji Falsifikasi Relevansi Konsep Dan Praktis Instrument Tkji (Tes Kebugaran Jasmani Indonesia) Serta
Penyusunan Model Tes Bagi Anak-Anak (6 - 9 Tahun), Jurnal Pendidikan Jasmani Indonesia, Volume 11, Nomor 2, November 2015,Diakses 19/3/2020
Yuzarion, 2017, Faktor Yang Mempengaruhi
Prestasi Belajar Peserta Didik, Ilmu Pendidikan, Volume 2 Nomor 1, Juni 2017: 107-117, Diakses 20/3/2020
Copyright (c) 2020 Jurnal Kejaora (Kesehatan Jasmani dan Olah Raga)
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.