Passing, Pengumpan Dan Serangan Pada Permainan Bolavoli

  • Edi Irwanto Prodi Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi, Universitas PGRI Banyuwangi
  • Rendi Nuriawan Prodi Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi, Universitas PGRI Banyuwangi

Abstract

Permainan bolavoli terdiri dari beberapa teknik dasar, karakteristik pemain dan strategi. Untuk dapat menghasilkan point diperlukan serangan dengan pukulan yang keras, pengumpan yang baik, dan passing yang sempurna. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengkaji hasil penelitian dan pendapat para ahli terkait koordinasi passing, pengumpan (set upper) dan serangan pada permainan bolavoli. Metode yang digunakan pada peneltian ini adalah model review. Hasil penelitan menunjukan bahwa untuk melakukan serangan dengan variasi smash yang maksimal, selain kemampuan pengumpan yang bagus, dibutuhkan bola hasil passing yang sempurna yang mudah dijangkau oleh pengumpan.

References

[1] FIVB. (2020). Official volleyball rules 2017-2020.
[2] Lenberg, K. (2006). Volleyball skills & drills.
[3] Irwanto, E. (2016). Pengembangan Model Variasi Serangan Permainan Bolavoli Pada Ekstrakurikuler Bolavoli Putra Di Sma Pgri Purwoharjo Banyuwangi Edi. Kejaora, 1(1), 32–36.
[4] Stephanie, & Schleuder, D. F. (2007). Volleyball ACE Power Tips. 18.
[5] Troy A. Lorenson, Bs. P. (2005). Setters Session.
[6] Sarwita, T. (2017). Pengaruh Latihan Passing Bawah Berpasangan Terhadap Ketepatan Passing Bawah Dalam Permainan Bola Voli Pada Klub Pervodac. JURNAL PENJASKESREK, 4(1), 31–37.
[7] Sugiyono. (2013). Metode penelitian pendidikan. Alfabeta.
[8] Kumalasari, H. (2017). Kemampuan Menyerang Dengan Smash Atlet Bola Voli Putri Daerah Istimewa Yogyakarta Pada Pekan Olahraga Pelajar Wilayah 2016 Di Daerah Istimewa Yogyakarta. Universitas Negeru yogyakarta.
[9] Winarno, Tomy, A., Sugiono, I., & Shandy, D. (2013). Teknik Dasar Bermain Bolavoli. UMPress.
[10] Zainur, Z. (2019). Experiment: Improve the Forearm Pass Skill of Volleyball Through Pair Training. Journal Physical Education, Health and Recreation, 4(1), 62. https://doi.org/10.24114/pjkr.v4i1.14043
[11] Rasyono, R. (2019). Pengaruh Latihan Bola Pantul Terhadap Keterampilan Passing Bawah Bola Voli Pada Ekstrakurikuler Smp Negeri 30 Muaro Jambi. Riyadhoh : Jurnal Pendidikan Olahraga, 2(1), 22. https://doi.org/10.31602/rjpo.v2i1.2027
[12] Syarifah. (2016). Upaya meningkatkan hasil belajar passing bawah Bola Voli melalui variasi pembelajaran dan Media Audio Visual Di Kelas VIII A SMP Negeri 6 Padang Bolak Kabupaten Padang Lawas Utara Tahun Pelajaran 2013/2014. Journal Physical Education, Health and Recreation, 1(1), 21. https://doi.org/10.24114/pjkr.v1i1.4772
[13] Chan, F., & Indrayeni, Y. (2018). Meningkatkan Kemampuan Passing Bawah Dalam Permainan Bola Voli Melalui Pendekatan Tgfu Pada Siswi Kelas Viii Smp Negeri 11 Muaro Jambi. Journal Physical Education, Health and Recreation, 2(2), 186. https://doi.org/10.24114/pjkr.v2i2.9590
[14] Fitriansyah, T. (2019). Pengaruh Latihan Passing Bawah Dengan Alat Terhadap Kemampuan Passing Bawah Klub Bolavoli Yuso Gunadarma Yogyakarta. UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA.
[15] Muslim, I. (2015). Pengaruh LAtihan Passing Bawah Tidak Langsung dan Langsung Terhadap Kemampuan Passing BAwah Bolavoli Pada Siswa Putra Ekstrakurikuler Bolavoli. 1–10.
[16] Abrasyi, R., Hernawan, Sujiono3, B., & Dupri. (2018). Model Latihan Passing Bawah Bolavoli Pada Siswa Sekolah Menengah Pertama. Journal Sport Area, 3(2), 168–178.
[17] Mushofi, Y. (2017). Pengembangan Model Latihan Passing Atas Bolavoli Di Smk Al Huda Wajak Malang. JP.JOK (Jurnal Pendidikan Jasmani, Olahraga Dan Kesehatan), 1(1), 42–47. https://doi.org/10.33503/jpjok.v1i1.250
[18] Sujarwo, M. O. (2015). Spesialisasi : Karakter Pemain Bolavoli.
[19] Fauzi. (2010). Pengumpan (setter) Sebagai jantungnya permainan olahraga bola voli. Jurnal Olahraga Prestasi, 6(2), 110–115.
[20] Budiman, D., & Rusdiana, A. (2019). Analisis Permainan Bola Voli pada Putaran Final Four Proliga Tahun 2017 Berbasis Video Recorder. Jurnal Terapan Ilmu Keolahragaan, 4(1), 55–59. https://doi.org/10.17509/jtikor.v4i1.10126
[21] Rendi Nuriawan, Danang Ari Santoso, Puji Setyaningsih, & Edi Irwanto. (2021). Pengaruh Cahaya Lampu Terhadap Peforma Atlet Bolavoli Uniba Cup II Se-Karesidenan Besuki. SPRINTER: Jurnal Ilmu Olahraga, 2(1), 120–125. https://doi.org/10.46838/spr.v2i1.98
[22] Irwanto, E. (2016). Pengembangan Model Variasi Serangan Permainan Bolavoli Pada Ekstrakurikuler Bolavoli Putra Di Sma Pgri Purwoharjo Banyuwangi Edi. Kejaora, 1(1), 32–36
[23] Sujarwo, M. O. (2015). Spesialisasi : Karakter Pemain Bolavoli.
Published
2021-11-09
How to Cite
Edi Irwanto, & Rendi Nuriawan. (2021). Passing, Pengumpan Dan Serangan Pada Permainan Bolavoli. Prosiding Seminar Nasional IPTEK Olahraga (SENALOG), 4(1), Kepelatihan-Or 6. Retrieved from https://ejournal.unibabwi.ac.id/index.php/semnassenalog/article/view/1535