ANALISIS KESULITAN DAN PEMBERIAN SCAFFOLDING DALAM PEMBELAJARAN DISCOVERY LEARNING

  • Eric Dwi Putra Universitas PGRI Argopuro Jember
  • Lutfiyah Lutfiyah UNIVERSITAS PGRI ARGOPURO JEMBER
  • Sri Retno Anggraini UNIVERSITAS PGRI ARGOPURO JEMBER
Keywords: kesulitan siswa, Discovery Learning, Scaffolding

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan kesulitan siswa dalam menyelesaikan masalah matematika dalam pembelajaran Discovery Learning serta pemberian scaffolding untuk mengatasi kesulitan. Data diperoleh menggunakan instrument tes dan lembar wawancara. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Sumber data siswa kelas X SMK Islam Bustanul Ulum Pakusari sebanyak 24 siswa. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kesulitan yang dialami saat menyelesaikan soal program linier antara lain: (1) menentukan kondisi awal, (2) menentukan sistem persamaan linier, (3) proses penyelesaian sistem persamaan linier, (4) proses penerjemahan jawaban, (5) pengecekan jawaban. Adapun bentuk pemberian scaffolding yang tepat untuk mengatasi beberapa kesulitan diantaranya: (1) explaining dengan penjelasan penentuan variabel sebelum membuat sistem persamaan sangat penting, (2) reviewing dengan meminta membaca ulang soal untuk mendapatkan informasi yang diketahui dan ditanya, (3) restructuring dengan memberikan contoh pengerjaan, (4) meminta kelompok untuk melihat kembali proses eliminasi yang telah dilakukan, (5) making connection dengan meminta membuat hubungan yang diketahui dengan pemisalan variabel, serta (6) meminta menghubungkan yang ditanyakan dengan hasil.

Author Biographies

Lutfiyah Lutfiyah, UNIVERSITAS PGRI ARGOPURO JEMBER

FKIP

Sri Retno Anggraini , UNIVERSITAS PGRI ARGOPURO JEMBER

FKIP

References

Amalia, R., & Putra, E. D. (2019). Refleksi Pembelajaran: Modifikasi Problem Based Learning untuk Mendeskripsikan Kemampuan Berpikir Kritis Siswa. Jurnal Emasains, 8(1), 1–7. Retrieved from https://ojs.mahadewa.ac.id/index.php/emasains/article/view/264

Cahyani, H., & Setyawati, R. W. (2016). Pentingnya Peningkatan Kemampuan Pemecahan Masalah Melalui PBL untuk Mempersiapkan Generasi Unggul Menghadapi MEA. PRISMA, Prosiding Seminar Nasional Matematika, 151–160. Retrieved from https://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/prisma/article/view/21635/10234

Haeruman, L. D., Rahayu, W., & Ambarwati, L. (2017). Pengaruh Model Discovery Learning Terhadap Peningkatan Kemampuan Berpikir Kritis Matematis Dan Self-Confidence Ditinjau Dari Kemampuan Awal Matematis Siswa SMA Di Bogor Timur. Jurnal Penelitian Dan Pembelajaran Matematika, 10(2), 157–168. https://doi.org/10.30870/jppm.v10i2.2040

In’am, Akhsanul & Hajar, S. (2017). Learning Geometry through Discovery Learning Using a Scientific Approach. International Journal of Instruction, 10(1), 55–70. Retrieved from https://files.eric.ed.gov/fulltext/EJ1125137.pdf

Jatisunda, M. G., Suciawati, V., & Nahdi, D. S. (2020). Discovery Learning with Scaffolding to Promote Mathematical Creative Thinking Ability and Self-Efficacy. Al-Jabar : Jurnal Pendidikan Matematika, 11(2), 351–370. https://doi.org/10.24042/ajpm.v11i2.6903

Kamarullah, K. (2017). Pendidikan Matematika di Sekolah Kita. Al Khawarizmi: Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Matematika, 1(1), 21. https://doi.org/10.22373/jppm.v1i1.1729

Khatimah, K., Sa’dijah, C., & Susanto, H. (2017). Pemberian Scaffolding untuk Mengatasi Hambatan Berpikir Siswa dalam Memecahkan Masalah Aljabar. Jurnal Kajian Pembelajaran Matematika, 1(April), 52–63. Retrieved from http://journal2.um.ac.id/index.php/jkpm/article/view/782/482

Larasati, Y., & Mampouw, H. L. (2018). Pemberian scaffolding untuk menyelesaikan soal cerita materi perbandingan senilai dan berbalik nilai. Math Didactic: Jurnal Pendidikan Matematika, 4(1), 47–56. https://doi.org/10.33654/math.v4i1.85

Mustaqim. (2013). Berdasarkan Diagnosis Kesulitan Siswa dalam Menyelesaikan Masalah Program Linear dengan Menggunakan. Pendidikan Matematika-Universitas Negeri Malang, 1, 72–78. Retrieved from https://media.neliti.com/media/publications/123206-ID-none.pdf

Putra, E. D., & Amalia, R. (2020). Upaya Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Mahasiswa Melalui Pembelajaran Discovery Learning Berbasis Assessment Learning. Journal of Education and Learning Mathematics Research (JELMaR), 1(1), 57–64. https://doi.org/10.37303/jelmar.v1i1.17

Ramdhani, M. R., Usodo, B., & Subanti, S. (2017). Discovery Learning with Scientific Approach on Geometry. Journal of Physics: Conference Series, 895(1). https://doi.org/10.1088/1742-6596/895/1/012033

Santoso, B., Nusantara, T., & Subanji. (2013). Diagnosis Kesulitan Siswa dalam Persamaan Linear Dua Variabel Serta Upaya Mengatasinya Menggunakan Scaffolding. KNPM V, Himpunan Matematika Indonesia, (Juni), 491–503. Retrieved from https://adoc.pub/diagnosis-kesulitan-siswa-dalam-menyelesaikan-soal-cerita-ma.html

Sari, N. I. P., Subanji, & Hidayanto, E. (2016). Diagnosis Kesulitan Penalaran Matematis Siswa dalam Menyelesaikan Masalah Pola Bilangan dan Pemberian Scaffolding. Konferensi Nasional Penelitian Matematika Dan Pembelajarannya (KNPMP I) Universitas Muhammadiyah Surakarta, (ISSN : 2502-6526), 385–394. Retrieved from https://publikasiilmiah.ums.ac.id/bitstream/handle/11617/6979/41_122_Makalah Rev Nur Indha Permata Sari.pdf?sequence=1&isAllowed=y

Simamora, R. E., Saragih, S., & Hasratuddin, H. (2018). Improving Students’ Mathematical Problem Solving Ability and Self-Efficacy through Guided Discovery Learning in Local Culture Context. International Electronic Journal of Mathematics Education, 14(1), 61–72. https://doi.org/10.12973/iejme/3966

Supiarmo, M. G., Mardhiyatirrahmah, L., & Turmudi, T. (2021). Pemberian Scaffolding untuk Memperbaiki Proses Berpikir Komputasional Siswa dalam Memecahkan Masalah Matematika. Jurnal Cendekia : Jurnal Pendidikan Matematika, 5(1), 368–382. https://doi.org/10.31004/cendekia.v5i1.516

Suwanti, R. (2016). Proses Scaffolding Berdasarkan Diagnosis Kesulitasn Siswa Dalam Menyelesaikan Masalah. Konferensi Nasional Penelitian Matematika Dan Pembelajarannya (KNPMP I) 440 Universitas Muhammadiyah Surakarta, (KNPMP I 12 Maret 2016), 440–448. Retrieved from https://publikasiilmiah.ums.ac.id/bitstream/handle/11617/6985/47_129_Makalah Rev Ria Suwanti.pdf?sequence=1&isAllowed=y

Yaumi, M. (2018). Media dan Teknologi Pembelajaran. (1st ed.; S. Sirate, ed.). Retrieved from https://core.ac.uk/download/pdf/227425718.pdf

Zaqiyah, K., Lutfiyah, L., & Sulisawati, D. N. (2020). Pengembangan Modul Berbasis Realistic Mathematics Education untuk Pembelajaran Bangun Ruang Sisi Lengkung. Laplace : Jurnal Pendidikan Matematika, 3(2), 151–162. https://doi.org/10.31537/laplace.v3i2.381

Published
2021-12-03
How to Cite
Eric Dwi Putra, LutfiyahL., & Anggraini S. R. (2021). ANALISIS KESULITAN DAN PEMBERIAN SCAFFOLDING DALAM PEMBELAJARAN DISCOVERY LEARNING. Transformasi : Jurnal Pendidikan Matematika Dan Matematika, 5(2), 589-602. https://doi.org/10.36526/tr.v5i2.1462